Belajar Tiada Henti

Design Thinking dan Model Bisnis Canvas

Hari Kamis tanggal 13 September saya memberikan workshop bertema Pembekalan Pengajaran Kewirausahaan untuk Guru SMA di Wilayah Provinsi DKI Jakarta dan Kep. Seribu di Gedung Dinas Kependidikan. Bermula dari kesempatan sekolah kami memperoleh dana bantuan dari Pemerintah untuk program kewirausahaan…
Read more

Bedah SKL PKWU

Hari jumat, 26 Januari 2018 saya mengikuti pertemuan MGMP DKI yang bertempat di SMAN 35 Jakarta. Materi yang dibahas saat itu adalah mengenai kisi-kisi mata pelajaran PKWU yang akan diajukan untuk USBN nanti. Jadi, kami dibagi menjadi beberapa kelompok yang…
Read more

Presentasi Sekolah Kewirausahaan

Semester lalu sekolah saya mendapatkan dana bantuan untuk program sekolah kewirausahaan. Peserta program ini adalah seluruh siswa kelas X MIPA dan X IPS. Aspek yang kami pilih adalah kerajinan dan pengolahan makanan. Seluruh kegiatan pembelajaran untuk program kewirausahaan ini dapat…
Read more

Membuat Soal untuk e-Learning

Di postingan sebelumnya saya sudah menulis mengenai tahapan pembuatan media belajar e-learning dengan aplikasi moodle menggunakan situs gratis Gnomio. Sila baca di sini. Namun seperti yang sudah saya paparkan di tulisan tersebut, maka pertama kali yang harus dipersiapkan oleh Guru…
Read more